Kahoot be like
Halooo pembacakuu.... Kali ini mau cerita tentang mata kuliah pengantar komputer minggu ke 2, aku belajar tentang sejarah perkembangan komputer. ternyata dulu tuh komuter guedee banget, gak kayak sekarang yang udah berubah jadi laptop super slim. Sejarah perkembangan komputer diawali dengan penemuan penting dari Charles Babbage berupa alat hitung. Komputer Generasi Pertama Perangkat komputer yang pertama kali dikembangkan adalah komputer untuk desain pesawat dan peluru kendali. Ilmuwan yang menggagas konsep pengembangan tersebut adalah Konrad Zuse, seorang Insinyur asal Jerman. Kemudian, pada pertengahan 1940-an, komputer tersebut mengalami perkembangan lebih lanjut yang dilakukan oleh John von Neuman. Komputer generasi pertama adalah ENIAC, yang merupakan komputer elektronik pertama didunia yang mempunyai bobot seberat 30 ton, panjang 30 M dan tinggi 2.4 M dan membutuhkan daya listrik 174 kilowatts. Komputer generasi pertama ini menggunakan Tabung hampa udara (vacum-tube) ya